Lirik Lagu Kau Pantas - Chikita Meidy Artist : Chikita Meidy
Judul Lagu :
Kau Pantas Album : Kau Pantas - Single
Label : Triple-S Music
Lirik Lagu "Kau Pantas" dari Chikita Meidy. Lagu ini masih berupa single yang didistribusikan oleh label Triple-S Music. Berikut kutipan lirik lagunya
"Hooo Tak mudah kita bisa berdiri disini untuk mengikat janji kita berjuang yakinkan semua kita pantas tuk …". Anda bisa membeli lagu ini lewat media digital seperti iTunes, Amazon, Qobuz, Joox, Langit Musik, Spotify, Deezer, KKBOX dan media pembelian online musik lainnya. Selengkapnya Lirik Lagu Kau Pantas yang dinyanyikan oleh Chikita Meidy. Semoga lagu tersebut bisa menghibur anda.
Lirik Lagu Kau Pantas Hooo
Tak mudah kita bisa berdiri
disini untuk mengikat janji
kita berjuang yakinkan semua
kita pantas tuk tua bersama
Menyerah pernah aku pikirkan
Tapi kita saling menguatkan
Cinta yakinkan kau orangnya
yang kan jadi penghuni hatiku
kulepaskan genggaman tangan
kedua orang tuaku
untuk menggenggam tanganmu
seumur hidupku
kuberikan hatiku
sutuhnya untukmu
kaulah iman yang kan temani
hari hariku
menyerah pernah aku pikirkan
tapi kita saling menguatkan
cinta yakinkan kau orangnya
yang kan jadi penghuni hatiku
kulepaskan genggaman tangan
kedua orang tuaku
untuk menggenggam tanganmu
seumur hidupku
kuberikan hatiku
sutuhnya untukmu
kaulah iman
kulepaskan genggaman tangan
kedua orang tuaku
untuk menggenggam tanganmu
seumur hidupku
kuberikan hatiku
sutuhnya untukmu
kaulah iman yang kan temani
hari hari ku
Pemberitahuan/Notice: Situs ini tidak membagikan link Download MP3 lagu tersebut di atas / This site does not share the MP3 Download link of the song mentioned above. All song lyrics on this website is copyright / property of the authors, artists, bands and music labels are concerned. all materials contained in this site including the lyrics of the song are for promotional and evaluation purposes only.
Artikel musik lainnya: